Iklan Karonesia
Home » Jaksa Agung » Halaman 2

Jaksa Agung Tekankan Jaksa Baru Harus Berintegritas dan Humanis

Jakarta, KARONESIA | Jaksa Agung ST Burhanuddin menegaskan peserta Pendidikan dan Pelatihan Pembentukan Jaksa (PPPJ) 2025 wajib menjunjung integritas dan profesionalisme. Pesan itu ia sampaikan saat memberi ceramah di Badan Diklat Kejaksaan RI, Jakarta, Rabu (27/8/2025). Kegiatan ini diikuti 355 peserta PPPJ Angkatan LXXXII yang memasuki tahap akhir sebelum dilantik menjadi Jaksa. Burhanuddin menekankan bahwa…

Read More

Jaksa Agung Dorong Pemulihan Aset Lewat Kesepakatan Penundaan Penuntutan

Jakarta (KARONESIA) | Jaksa Agung Republik Indonesia ST Burhanuddin menekankan pentingnya penerapan pendekatan Follow The Asset dan Follow The Money melalui mekanisme Deferred Prosecution Agreement (DPA) atau kesepakatan penundaan penuntutan sebagai terobosan baru dalam penegakan hukum pidana. Hal tersebut disampaikan Burhanuddin dalam keynote speech pada Seminar Nasional bertema “Optimalisasi Pendekatan Follow The Asset dan Follow…

Read More

Jaksa Agung Buka Pekan Olahraga HUT Kejaksaan ke-80, Tekankan Sportivitas

Jakarta (KARONESIA) | Jaksa Agung Republik Indonesia ST Burhanuddin resmi membuka rangkaian Pekan Olahraga Hari Lahir Kejaksaan ke-80 di Lapangan Upacara Kejaksaan Agung, Jakarta, Rabu (20/8/2025). Acara yang melibatkan berbagai cabang olahraga itu dihadiri jajaran pimpinan Kejaksaan dan ratusan peserta. Dalam sambutannya, Burhanuddin menegaskan bahwa peringatan delapan dekade Kejaksaan tidak hanya menjadi refleksi perjalanan institusi…

Read More

Andrie Wahyu Dilantik Jadi Koordinator Intelijen Kejati Riau

Pekanbaru, KARONESIA – Kepala Kejaksaan Tinggi Riau, Akmal Abbas, SH.MH resmi melantik sejumlah pejabat struktural eselon II dan III dalam lingkungan Kejati Riau, Kamis (24/07/2025), di Aula Kejati Riau, Pekanbaru. Pelantikan ini merupakan tindak lanjut dari dua Surat Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia yang dikeluarkan pada 4 Juli 2025. Salah satu pejabat yang dilantik adalah…

Read More

Jaksa Agung Lantik Pejabat Strategis, Tegaskan Integritas dan Pengawasan Aparatur

Jakarta (KARONESIA) – Jaksa Agung ST Burhanuddin melantik dan mengambil sumpah jabatan 35 pejabat strategis, termasuk sejumlah Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) dan pejabat Eselon II, di Gedung Utama Kejaksaan Agung, Jakarta, Rabu (16/07/2025). Dalam sambutannya, Jaksa Agung menegaskan bahwa proses rotasi, mutasi, dan promosi merupakan langkah strategis untuk penyegaran organisasi dan peningkatan kinerja institusi. “Pergantian…

Read More

Tim SIRI Amankan Buronan Pemalsuan Surat di Jakarta Utara, Rugikan Rp15 Miliar

Jakarta (KARONESIA) – Tim Satgas Intelijen Reformasi dan Inovasi (SIRI) Kejaksaan Agung berhasil mengamankan buronan kasus pemalsuan surat bernama Agus Sudirman di wilayah Sunter Mas Utara Raya, Jakarta Utara, Selasa (15/07/2025). Agus Sudirman (79), warga Banyuwangi, Jawa Timur, merupakan terpidana dalam perkara tindak pidana pemalsuan surat yang menyebabkan kerugian hingga Rp15 miliar. Berdasarkan putusan pengadilan,…

Read More

Jaksa Agung ke Kejati Kalbar: Jaga Kepercayaan Publik!

KARONESIA.COM | Pontianak – Jaksa Agung RI ST Burhanuddin melakukan kunjungan kerja ke wilayah hukum Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat pada 7–8 Juli 2025. Dalam arahannya kepada seluruh jajaran Adhyaksa se-Kalbar, ia menekankan pentingnya merawat kepercayaan publik dan menguatkan komitmen dalam memberantas tindak pidana korupsi. “Kepercayaan masyarakat sudah kita peroleh, tapi ingat, semakin tinggi ekspektasi, semakin…

Read More

Jaksa Agung Resmikan Gedung Baru Kejati Kalimantan Selatan

KARONESIA.COM | Banjarbaru – Jaksa Agung RI ST Burhanuddin meresmikan gedung baru Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan (Kejati Kalsel) di Banjarbaru, Kamis (3/7/2025). Gedung tersebut digadang-gadang sebagai simbol komitmen penegakan hukum yang tegas dan tanpa pandang bulu. Peresmian ini turut dihadiri Gubernur Kalsel H. Muhidin, Kepala Kejati Kalsel Rina Virawati, unsur Forkopimda, serta sejumlah pejabat dari…

Read More

JAM-Pidum Bahas KUHAP di Aceh, Tekankan Peradilan Terpadu

KARONESIA.COM | Banda Aceh – Pembaruan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) kembali mendapat perhatian serius dalam dunia hukum nasional. Hal ini disampaikan langsung oleh Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (JAM-Pidum) Asep N. Mulyana dalam Seminar Nasional bertema “Pembaruan KUHAP dalam Kerangka Integrated Criminal Justice System” yang digelar di Aula Pascasarjana UIN Ar-Raniry, Banda…

Read More

Jaksa Agung Teken DIM RUU KUHAP Demi KUHAP yang Adaptif

KARONESIA.COM | Jakarta – Jaksa Agung Republik Indonesia ST Burhanuddin resmi menandatangani Naskah Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) Rancangan Undang-Undang tentang Hukum Acara Pidana (RUU KUHAP) dalam sebuah acara yang digelar di Graha Pengayoman Kementerian Hukum dan HAM. Senin (23/06/2025). Penandatanganan DIM ini menjadi langkah strategis dalam proses pembaruan KUHAP yang telah berusia lebih dari 40…

Read More