
FKPPI PC 27.08 Tangsel Siap Bekerjasama Dengan TNI – Polri dan Pemerintah, Mengantisipasi Gejolak Tahun Politik 2024
Tangerang Selatan, Karonesia.com – FKPPI atau Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI – Polri, siap jaga persatuan dan kesatuan agar tercipta kondusifitas wilayah di Kota Tangerang Selatan yang aman dan nyaman, khususnya dalam menghadapi tahun politik 2024. Organisasi ini memiliki peran penting dalam membangun dan menjaga suasana harmonis di wilayah tersebut, terutama…