Iklan Karonesia
Home » TMMD 126

Kodam IV/Diponegoro Sukses Tuntaskan TMMD, Desa Terbuka dan Ekonomi Warga Meningkat

Semarang, KARONESIA.com | Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-126 dan Sengkuyung Tahun Anggaran 2025 resmi berakhir di wilayah Kodam IV/Diponegoro. Penutupan kegiatan dilaksanakan serentak di empat lokasi, Kamis (6/11/2025), dipimpin langsung oleh jajaran pejabat utama Kodam, antara lain Kasdam Brigjen TNI Mohammad Andhy Kusuma di Karanganyar, Irdam Brigjen TNI Bayu Tirtiyanto di Grobogan,…

Read More