Kodim 0510/Tigaraksa Pererat Tali Persaudaraan Melalui Sholat Jumat di Masjid Al Hikmah

KAROnesia.com, Tigaraksa – Sholat Jumat berjamaah yang rutin dilaksanakan Kodim 0510/Tigaraksa  di wilayah teritorialnya, bukan hanya sekadar rutinitas ibadah, tetapi juga menjadi ajang pertemuan yang mempererat tali persaudaraan. Hari ini, Jumat (13/09/2024), kembali dilaksanakan Sholat Jum’at di Masjid Al Hikmah di Perumahan Mediterania Residence, Sukamulya, Cikupa, Kab Tangerang dengan Peltu Enday Kodim 0510/Tigaraksa menjadi Khotibnya….

Read More

Keluarga Besar Yonif 201/JY Family Gathering: Perkuat Tali Persaudaraan

KAROnesia.com, Sentul, Bogor – Dalam rangka mempererat silaturahmi dan kebersamaan, Keluarga Besar Batalyon Infanteri 201/JY menggelar acara family gathering di Wisata Bree Coffee and Kitchen, Cijeruk, Bogor, Selasa (6/8/2024). Kegiatan ini bertujuan sebagai sarana refreshing bagi anggota dan para keluarganya setelah menjalani rutinitas dan tugas pokok satuan. Acara ini dihadiri oleh seluruh anggota Batalyon Infanteri…

Read More