Koramil Pasar Kemis Gelar Patroli Bermotor Perkuat Keamanan
Tigaraksa, KARONESIA.com | Koramil 11/Pasar Kemis Kodim 0510/Tigaraksa menggelar patroli keamanan bermotor di wilayah Kabupaten Tangerang, Rabu malam, (14/1/2026), guna memastikan situasi tetap kondusif dari potensi gangguan kamtibmas. Patroli dipimpin Serka Suherman dan melibatkan personel gabungan TNI. Personel menggunakan kendaraan taktis Maung serta beberapa unit sepeda motor untuk menjangkau titik rute. Rute patroli dimulai dari…

