Prajurit dan PNS Kodam IV/Diponegoro Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Editor: Lingga | @KARONESIA.COM Semarang, KARONESIA.com | Prajurit dan PNS Kodam IV/Diponegoro melaksanakan doa bersama dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026 sekaligus mendoakan para korban bencana alam di wilayah Daerah Istimewa Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan serentak di lingkungan Kodam IV/Diponegoro, Rabu malam (31/12/2025). Bagi personel beragama Islam, doa bersama dipusatkan…

