Danramil 05/Cpt Diwakili Batuud Peltu M Nooh Bersama Muspika Deklarasikan Netralitas Pemilu 2024
Tangerang Selatan, Karonesia.com – Komandan Koramil 05/Cpt Mayor Inf Tarsan diwakili oleh Batuud Koramil 05/Cpt, Peltu M.Nooh bersama Forkopimcam melaksanakan Apel Deklarasi Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) Kecamatan Ciputat untuk Pemilihan Umum Tahun 2024. Apel deklarasi netralitas ini dipimpin oleh Camat Ciputat, H. Mamat SE,MM, yang didampingi oleh Kapolsek Ciputat, Kompol Agung Nugroho SH, Batuud…