Babinsa Koramil 04/Ciledug Bersihkan Selokan Cegah Banjir di Tangerang

Tangerang, (KARONESIA.COM) – Dalam upaya mencegah banjir di musim penghujan, Babinsa Koramil 04/Ciledug, Kodim 0506/Tangerang, Sertu Kadar W, bersama Ketua RT 05/01 dan warga setempat bergotong-royong membersihkan selokan di Komplek Pratama Lembah Hijau, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang. Kegiatan ini dilakukan pada Jumat (6/12) untuk mengantisipasi potensi banjir yang disebabkan oleh saluran air yang tersumbat. Menurut…

Read More