Iklan Karonesia
Home » OTT Jaksa

Sprindik Terbit Lebih Dulu, Penanganan Kasus Jaksa Banten Dilanjutkan Kejagung

Editor: Redaksi  |  @KARONESIA.COM Jakarta, KARONESIA.com | Penanganan perkara dugaan tindak pidana korupsi yang melibatkan oknum jaksa di Banten dilanjutkan oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) setelah lembaga tersebut diketahui telah menerbitkan surat perintah penyidikan (sprindik) lebih dahulu. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pun menyerahkan orang dan barang bukti hasil operasi tangkap tangan (OTT) kepada Kejagung. Plt Deputi…

Read More