Kodim 0504/JS Gelar Patroli Gabungan Jaga Jakarta Selatan Kondusif
Jakarta, KARONESIA | Kodim 0504/Jakarta Selatan menggelar patroli gabungan bersama komponen pendukung masyarakat pada Minggu malam (14/9/2025) untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah tetap terjaga. Patroli dimulai pukul 21.00 WIB dan dipimpin Danramil 05/Kebayoran Baru Mayor Arh Jaminah. Kegiatan ini melibatkan Babinsa serta sejumlah organisasi masyarakat seperti Forkabi, FKPPI, Legenda 21, dan Mitra Jaya….

