Koramil 01/Teluk Naga Monitoring Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat Rayakan Natal Dan Tahun Baru

KARONESIA.COM, Tigaraksa – Anggota Koramil 01 Teluknaga, Kodim 0510 Tigaraksa dipimpin oleh Serka M Hanapi bersinergi dengan Kepolisian dan instansi lainnya melaksanakan monitoring Pengamanan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (NATARU) di Pos PAM Aloha PIK2, pintu masuk Aloha PIK2, Desa Kosambi Timur, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang, pada Rabu (27/12/2023). Pelaksanaan monitoring tersebut melibatkan kekuatan…

Read More

Bansos Kasad Untuk Masyarakat Di Lereng Gunung Lawu

KARONESIA.COM, Magetan – Bakti sosial penyerahan paket sembako bantuan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak dalam rangka kegiatan pembersihan dan penghijauan di Gunung Lawu diselenggarakan di Kantor Desa Bedagung, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan, Rabu (27/12/2023). Penyerahan bantuan dilakukan oleh Danrem 081/DSJ Kolonel Inf H. Sugiyono. Dalam sambutannya, Danrem mengatakan, aksi pelestarian alam…

Read More

Perkuat Ekonomi Masyarakat, Kementerian PUPR Bangun 29 Pasar dari 2015-2023

KAROnesia.com, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus berkomitmen untuk melanjutkan pembangunan sarana dan prasarana guna mendukung pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat., salah satunya pembangunan dan perbaikan pasar di berbagai wilayah di Indonesia. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menyatakan bahwa pembangunan dan rehabilitasi pasar bertujuan untuk meningkatkan fungsi pasar sebagai sarana perdagangan bagi…

Read More

Kecintaan Masyarakat Purbalingga Kepada Pleton Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya Kodam IV/Diponegoro

PURBALINGGA, Karonesia.com – Kemanunggalan dengan rakyat selalu terlihat saat para peserta Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya melewati rute lomba. Masyarakat Purbalingga memberikan sambutan hangat dan dukungan kepada para peserta, sebagai solusi dalam menghadapi kesulitan, Sabtu (16/12/2023). Kecintaan masyarakat kepada para prajurit peserta Tonting terlihat saat mereka melewati rute lomba, dimana masyarakat memberikan bantuan air dan…

Read More