HUT RI ke-80 di Solear Meriah, TNI-Polri Amankan Gerak Jalan
Tigaraksa (KARONESIA) – Ribuan warga memadati halaman Kantor Kecamatan Solear untuk mengikuti lomba gerak jalan indah dalam rangka peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Selasa (12/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WIB itu diikuti sekitar 1.000 peserta dari berbagai unsur, termasuk pelajar, perangkat desa, dan organisasi masyarakat. Rute lomba melintasi Jalan Raya Cisoka–Adiyasa, Desa Solear,…

