Sinergi di Bawah Lampu Jalan: TNI dan Warga Rajeg Patroli Bersama
Tigaraksa, KARONESIA.com | Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaannya, Koramil 12/Rajeg Kodim 0510/Tigaraksa menggelar patroli malam dan kegiatan siskamling bersama unsur masyarakat serta komponen pendukung, Rabu malam, (12/11/2025) dengan apel pengecekan pasukan di halaman Makoramil Rajeg. Kapten Inf Teguh Rusmadi, Danramil 12/Rajeg, dalam arahannya menekankan pentingnya sinergi antara aparat TNI, pemerintah daerah, dan…

