Pangdam IV/Diponegoro Bersama Ketua Persit KCK Donor Darah Sambut HUT Persit ke-79
Semarang (KARONESIA.COM) – Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Deddy Suryadi bersama Ketua Persit KCK PD IV/Diponegoro Ny. Sandy Deddy Suryadi mengikuti kegiatan donor darah di Balai Diponegoro, Semarang, Kamis, (13/02/2025). Aksi kemanusiaan itu menjadi bagian peringatan HUT ke-79 Persit Kartika Chandra Kirana. Donor darah digelar sebagai wujud syukur sekaligus kepedulian sosial keluarga besar Kodam IV/Diponegoro terhadap…

