Kodam Jaya Respons Cepat Bantu Warga Terdampak Banjir di Kapuk Muara
Jakarta Utara, (KARONESIA.com) – Kodam Jaya/Jayakarta melalui Kodim 0502/Jakarta Utara bersama Yonif TP 843 PYV dan Yonif TP 899/BSG menunjukkan kepedulian dan respons cepat dalam membantu warga terdampak banjir di Kelurahan Kapuk Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara, Jumat (23/1/2026). Banjir yang terjadi akibat curah hujan tinggi dalam beberapa hari terakhir menyebabkan meluapnya aliran kali dan…

