Pangdam IV/Diponegoro Pimpin Pengamanan VVIP Kunjungan Wapres RI di Jateng
Editor: Lingga | @KARONESIA.COM Semarang, KARONESIA.com | Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Achiruddin, S.E., M.Han., memimpin langsung Komando Tugas Gabungan Pengamanan VVIP dalam rangka pengamanan kunjungan kerja Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka, di wilayah Jawa Tengah, Kamis (25/12/2025). Pengamanan VVIP dilaksanakan secara terpadu dan terkoordinasi sesuai prosedur tetap yang berlaku. Kodam IV/Diponegoro mengerahkan personel…

