Iklan Karonesia
Home » Historia Tangsel
Sekelompok anggota komunitas Historia Tangsel berfoto bersama di depan sebuah saung bambu.

Musisi Tangsel Desak Intervensi Pemerintah Gairahkan Ekosistem Musik Lokal

Tangerang Selatan, Banten (KARONESIA.com) – Kalangan musisi dan pegiat seni di Kota Tangerang Selatan, Banten, mendesak adanya intervensi konkret dari pemerintah kota untuk membangkitkan kembali ekosistem musik lokal yang dinilai berjalan lambat dan lesu. Tuntutan tersebut mengemuka dalam diskusi bertajuk “Musik Sebagai Media Ekspresi Jiwa dalam Berkarya” yang merupakan bagian dari rangkaian acara Historia Tangsel…

Read More

Historia Tangsel Mengawal Peran BUMD PT PITS di Tengah Masyarakat Kota Tangerang Selatan

Editor: Lingga  |  @KARONESIA.COM Tangerang Selatan, KARONESIA.com | Komunitas Historia Tangerang Selatan menegaskan perannya sebagai bagian dari masyarakat sipil yang aktif mengawal arah pembangunan daerah, termasuk keberadaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Pembangunan Investasi Tangerang Selatan (PITS), dalam diskusi publik yang digelar di Tangerang Selatan, Minggu (4/1/2026). Forum tersebut mempertemukan unsur BUMD, komunitas, dan…

Read More

The Historia Series Part 4: Bersama BAZNAS, Merawat Ingatan Solidaritas dan Memulihkan Negeri dari Bencana

Editor: Lingga  |  @KARONESIA.COM Tangerang Selatan, KARONESIA.com | Dalam lanskap perkotaan yang terus bergerak cepat, solidaritas sosial kerap diuji oleh krisis dan bencana. Di sinilah peran ingatan kolektif dan jejaring komunitas menjadi penting. Forum Historia The Series Part 4 l, Minggu (28/12/2025) menghadirkan ruang dialog antara masyarakat sipil dan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota…

Read More

Refleksi 17 Tahun Tangsel: Historia The Series dan Kemah Budaya Jaga Ingatan Kolektif Kota

Tangerang Selatan, KARONESIA.com | Kampung Wisata Keramat Pulo menjadi ruang temu yang hangat ketika para penggiat seni, budaya, dan pemerhati sejarah berkumpul dalam forum refleksi “Tangsel Bercerita di Usia 17 Tahun”, Sabtu siang, (29/11/2025). Gelaran yang dimulai pada pukul 13.42 WIB dan dipandu Ketua Historia Tangsel, Agam Pamungkas Lubah, menghadirkan 32 peserta dari unsur pemerintah,…

Read More