Iklan Karonesia
Home » Gunung Lawu

Dua Tahun Pasca Kebakaran, Gunung Lawu Hijau Berkat Program TNI AD

Ngawi, KARONESIA.com | Dua tahun setelah kebakaran hebat yang menghanguskan lebih dari 1.900 hektare lahan di Gunung Lawu, pemandangan kawasan tersebut kini berubah drastis. Lahan yang sebelumnya gersang di tiga kabupaten, yaitu Ngawi, Magetan, dan Karanganyar, telah ditumbuhi berbagai tanaman produktif melalui program TNI AD Menyatu dengan Alam yang digagas Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak…

Read More

Bansos Kasad Untuk Masyarakat Di Lereng Gunung Lawu

KARONESIA.COM, Magetan – Bakti sosial penyerahan paket sembako bantuan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak dalam rangka kegiatan pembersihan dan penghijauan di Gunung Lawu diselenggarakan di Kantor Desa Bedagung, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan, Rabu (27/12/2023). Penyerahan bantuan dilakukan oleh Danrem 081/DSJ Kolonel Inf H. Sugiyono. Dalam sambutannya, Danrem mengatakan, aksi pelestarian alam…

Read More

Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak Didampingi Pangdam IV/Diponegoro Pimpin Penanaman Pohon di Gunung Lawu

KARONESIA.COM, Karanganyar – Panglima Kodam IV/Diponegoro Mayjen TNI Widi Prasetijono mendapingi Kepala Staf Angkatan Darat dalam kegiatan penanaman pohon dan pembersihan di area Gunung Lawu, Karanganyar, Rabu (20/12/2023). Dalam sambutannya, Kasad mengucapkan terimakasih sekaligus mengapresiasi dukungan dan partisipasi dari seluruh pihak yang terlibat langsung mulai dari unsur Pemda, personel TNI-Polri, unsur Kementerian Lingkungan Hidup Jateng,…

Read More