
Danrem 071: Kenaikan Pangkat Sebagai Penghargaan Prajurit
KAROnesia.com, Banyumas – Komandan Korem 071/Wijayakusuma, Kolonel Infanteri Jamaluddin, S.I.P., M.I.P., menggelar acara penerimaan laporan korps kenaikan pangkat perwira dan pelantikan kenaikan pangkat Bintara serta Tamtama pada 1 Oktober 2024 di Lapangan Apel Makorem 071/Wijayakusuma. Acara ini dihadiri oleh pejabat teras Korem, anggota, serta keluarga prajurit yang dilantik. Dalam sambutannya, Danrem Jamaluddin mengucapkan selamat kepada…