Danramil Kranji Tanamkan Bela Negara Saat MPLS SMAN 8 Bekasi
KARONESIA.COM | Kota Bekasi – Danramil 01/Kranji Kodim 0507/Bekasi, Mayor Inf Taufik Ismail, menanamkan nilai-nilai bela negara kepada ratusan siswa baru SMAN 8 Kota Bekasi dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun ajaran 2025/2026. Kegiatan berlangsung di halaman sekolah yang berlokasi di Jl. Irigasi No. 1, Kelurahan Pekayon Jaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Selasa (15/07/2025)….

