Dampak Angin Kencang, Babinsa dan Binamas Berjibaku Bersihkan Pohon Tumbang

KAROnesia.com, Tigaraksa – Angin kencang yang melanda wilayah Kelapa Dua, pada Senin (28/10/2024) kemarin, mengakibatkan tumbangnya pohon besar, yang menimpa tiga kendaraan di Jalan Danau Kelapa Dua, Kel Kelapa Dua Kec Kelapa Dua, KabTangerang, Senin (28/10/2024). Kejadian ini segera direspons oleh Babinsa Koramil 02/Curug dan petugas Binamas yang langsung terjun ke lokasi untuk melakukan evakuasi….

Read More

Sinergi TNI-Polri: Babinsa dan Binamas Ajak Warga Kompak Jaga Kondusifitas Wilayah

KAROnesia.com, Tigaraksa  – Babinsa Serda Tunas, Koramil 14/Panongan bersama Binamas Bripka Imam Siswoyo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) yang penuh keakraban dengan warga setempat di Kampung Setu, Desa Panongan, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Sabtu (31/08/2024). Kegiatan komsos ini juga menjadi ajang bagi warga untuk menyampaikan berbagai isu dan saran terkait keamanan dan kesejahteraan mereka. Warga…

Read More

Babinsa Dan Binamas Monitoring PIN Polio di Desa Pangkalan

KAROnesia.com, Tigaraksa – Kopka Rohiman Babinsa Ds.Pangkalan, monitoring 10 Posyandu yang melaksanakan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Posyandu Desa Pangkalan Kec.Teluknaga Kab.Tangerang, Sabtu (27/07/2024). Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Posyandu Desa Pangkalan dilaksanakan dalam rangka menjaga kesehatan anak-anak dan menuju Indonesia Emas dengan masa transisi anak hingga 2045. Ke sepuluh posyandu yang…

Read More

Kolaborasi Babinsa dan Binamas Berikan Materi Wasbang dan Kenakalan Remaja di MPLS SMP Dirgantara

KAROnesia.com, Tigaraksa – Serda Maruf, Babinsa Serwet bersama Bripka Andika, Binamas Serwet, berkolaborasi dengan pihak Sekolah Menengah Pertama (SMP) Dirgantara dalam melaksanakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Selasa (16/07/2024). Kegiatan yang diadakan di Aula SMP Dirgantara, Komplek PLP RT.03/03, Desa Serdang Wetan, Kecamatan Legok, ini dihadiri oleh Ibu Dian Novita Sari selaku Kepala Sekolah SMP Dirgantara,…

Read More