Sungai Ciliwung Meluap, Babinsa Jatinegara Evakuasi Warga Bidara Cina
Jakarta (KARONESIA.com) – Personel Babinsa Koramil 01/Jatinegara melakukan aksi cepat tanggap dalam membantu proses evakuasi warga yang terdampak banjir di Kelurahan Bidara Cina, Jatinegara, Jakarta Timur, Jumat (30/01/2026) pagi. Luapan Sungai Ciliwung menyebabkan genangan air yang cukup tinggi hingga mencapai atap rumah di sejumlah titik pemukiman padat penduduk. Peltu Waridi dan Serda Mesak Bat selaku…

