Babinsa Bantargebang dan Komduk Gelar Patroli Malam Perkuat Siskamling
Editor: Lingga | @KARONESIA.COM Kota Bekasi,KARONESIA.com | Babinsa Koramil 05/Bantargebang Kodim 0507/Bekasi menggelar patroli malam dan monitoring siskamling bersama unsur Komduk, Linmas, Mitra Jaya, serta Staf Kecamatan, Rabu (10/12/2025). Kegiatan yang dipimpin Pelda Sarwono ini berlangsung sejak pukul 20.00 WIB hingga selesai, dengan tujuan mencegah potensi gangguan kamtibmas di wilayah. Sebanyak 15 personel dilibatkan, terdiri…

