Kejaksaan Agung Diminta Jelas Soal Kasus Korupsi Tom Lembong
KAROnesia.com, Jakarta – Ketua Komisi III DPR, Habiburokhman, meminta Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk memberikan penjelasan yang transparan mengenai kasus dugaan tindak pidana korupsi yang melibatkan mantan Menteri Perdagangan, Thomas Lembong. Permintaan ini disampaikan Habiburokhman dalam keterangan, Jumat (1/11/2024) menyusul penetapan Lembong sebagai tersangka pada 29 Oktober 2024, terkait kebijakan impor gula pada 2015. “Apakah tindakan…