Kodim Tangerang Perketat Patroli Kolaboratif di Titik Rawan Keamanan
Editor: Lingga | @KARONESIA.COM Tangerang, KARONESIA.com | Menjaga stabilitas keamanan di wilayah penyangga strategis ibu kota, Kodim 0506/Tgr mengaktifkan patroli siskamling kolaboratif berskala besar, Rabu (7/1/2026) malam. Langkah antisipatif ini difokuskan pada titik-titik rawan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), mulai dari kawasan Batuceper hingga Ciputat yang berbatasan langsung dengan Jakarta. ​Dandim 0506/Tgr, Kolonel Inf…

