Pertandingan Sepak Bola Yonif 201/JY vs Yonbekang-5/ARY Pererat Silaturahmi

Jakarta Timur, (KARONESIA.COM) – Dalam rangka mempererat hubungan antarunit, Batalyon Infanteri 201/JY (Yonif 201/JY) menggelar pertandingan persahabatan sepak bola melawan Yonbekang-5/ARY, Jumat (29/11/2024). Pertandingan yang berlangsung di Lapangan Bratawinata, Yonif 201/JY, Jakarta Timur, ini mempertemukan dua kesebelasan yang dipimpin langsung oleh komandan masing-masing satuan. Kesebelasan Yonif 201/JY dipimpin oleh Danyonif 201/JY, Letkol Inf M. Alharidz…

Read More

Babinsa Desa Lemo Pantau Langsung MTQ Ke-4 Tingkat Desa Lemo

Tigaraksa, (KARONESIA.COM) – Dalam rangka meningkatkan kualitas generasi muda yang gemar membaca Al-Qur’an, Babinsa Desa Lemo, Serka Wawan, bersama dengan Babinkamtibmas Polsek Teluknaga, Bripka Yutinus, turut memantau jalannya Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) ke-4 tingkat Desa Lemo, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang. Acara yang digelar di depan kantor Desa Lemo, Sabtu (30/11/2024) ini juga melibatkan Pemerintah Desa…

Read More

Serda Alex Hadiri Sosialisasi Pencegahan Narkoba di Desa Buaran Jati

Tigaraka, (KARONESIA.COM) – Narkoba menjadi salah satu ancaman serius yang merusak generasi muda dan kehidupan berbangsa. Untuk itu, Babinsa Koramil 09/Mauk, Kodim 0510/Trs, Serda Alex, turut hadir dalam kegiatan sosialisasi pencegahan narkoba yang digelar di Kantor Desa Buaran Jati, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang, Sabtu (30/11/2024). Acara yang diadakan untuk para remaja putra dan putri Desa…

Read More

Dandim 0507/Bekasi Hadiri Temu Kangen HUT Ke-53 Korpri di Makodim Bekasi

Kota Bekasi, (KARONESIA.COM) – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri), PNS Kodim 0507/Bekasi menggelar acara temu kangen di aula Makodim 0507/Bekasi, Jalan Veteran No. 60, Margajaya, Bekasi Selatan, Sabtu (30/11/2024). Acara yang mengusung tema “Korpri Untuk Indonesia” ini dihadiri langsung oleh Dandim 0507/Bekasi, Kolonel Arm Rico Ricardo Sirait,…

Read More