Babinsa Turun ke Sekolah, Pembekalan Bela Negara Bagi Siswa

KAROnesia.com, Tangerang Selatan – Dalam upaya memupuk cinta tanah air dan kesadaran bela negara di kalangan generasi muda, Pelda Aditiya BW Babinsa Kelurahan Pondok Betung, Koramil 07/Pondok Aren, Kodim 0506/Tgr melakukan kegiatan pembekalan Bela Negara di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 12 Kota Tangsel, Minggu (11/08/2024). Kegiatan bertujuan memberikan pemahaman tentang pentingnya mempertahankan identitas bangsa…

Read More

Prajurit Yonif 201/JY Raih Satu Emas dan Tiga Perak di Kejuaraan Nasional Karate 2024

KAROnesia.com, Jakarta Timur – Diajang bergengsi di Kejuaraan Nasional Karate Piala Ketua Umum PB PORKI SHOKAIDO FORTIS NATIONAL OPEN KARATE CHAMPIONSHIP SERIES I 2024, Prajurit Batalyon Infanteri 201/Jaya Yudha berhasil mengukir prestasi dengan menyabet satu medali Emas dan tiga medali Perak. Kejuaraan Nasional Karate yang digelar di Kota Tangerang, Sabtu,(10/08/2024), diikuti lebih dari 1000 atlet…

Read More

Babinsa Kel. Sukabakti Pantau Langsung Santunan Anak Yatim di Mushola Al-Karomah

KAROnesia.com, Tigaraksa – Serda Suhendra dan Serda Suyoto, anggota Babinsa Kelurahan Sukabakti, secara aktif memonitor dan menghadiri acara santunan anak yatim/piatu yang diadakan di Mushola Al-Karomah, RT.02 RW.12, Kampung Sukabakti, Kelurahan Sukabakti, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, Minggu (11/08/2024). Dalam kesempatan tersebut, Serda Suhendra dan Serda Suyoto menunjukkan komitmen tinggi mereka terhadap kesejahteraan masyarakat dengan memastikan acara…

Read More

Komunitas Baperin Aje Tak Gentar Dukung Calon Mereka, Meski Dihadapkan Pada Kandidat Lain

KAROnesia.com. Tangerang Selatan – Dalam situasi politik yang semakin kompetitif, Komunitas Baperin Aje Tangsel menunjukkan semangat dan dedikasi yang tinggi terhadap calon yang mereka dukung. Terlepas dari persaingan ketat dengan kandidat lainnya, anggota komunitas ini tetap teguh dalam memberikan dukungan penuh untuk calon pilihan mereka. Dalam pernyataan resminya, Sabtu (10/08/2024) Ketua Komunitas Baperin Aje Tangsel…

Read More